Team Leader
Bapak Danang Priatmodjo
Pada tahun 2017 dilaksanakan proyek RTBL Pulau Pramuka. Penataan kawasan permukiman pulau pramuka untuk mendukung kepulauan seribu sebagai salah satu kspn (kawasan strategis pariwisata nasional) melalui peningkatan kualitas permukiman serta aktifasi lokasi yang potensial sebagai penunjang wisata dengan waktu pengerjaan selama enam bulan.
